Giter Club home page Giter Club logo

tugas_1_database's Introduction

Tugas 1 Database

1. Apa yang dimaksud dengan database?

Kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut.


2. Apa singkatan dan pengertian dari RDBMS?

Relational Database Management System adalah aplikasi database yang menggunakan prinsip relasional, mendukung adanya hubungan atau relationship antar tabel pada suatu database.


3. Sebutkan 5 cara apa saja yang dipakai dalam penyimpanan data pada database model!

  • Flat Model : Menyimpan data tanpa aturan dan cara penulisan tertentu.
  • Hierarchica Model : Data terorganisasi dari atas ke bawah.
  • Network Model : Pengembangan dari hierarchical model.
  • Relational Model : Menyusun data ke dalam bentuk tabel yang saling terhubung
  • Object Oriented Model : Menggunakan pendekatan object dalam penyimpanan data.

4. Sebutkan 6 aplikasi RDBMS selain MySQL!


5. Sebutkan 5 keunggulan MySQL sebagai RDBMS!

  • Software sumber terbuka (open source) dibawah lisensi GPL.
  • Stabil dan tangguh.
  • Fleksibel dengan berbagai bahasa pemrograman.
  • Mampu menangani basis data dalam skala besar.
  • Mempunyai beberapa lapis sistem keamanan seperti subnetmask, host name, izin akses user serta sandi terenkripsi.
  • Dukungan dari banyak komunitas dan kemudahan management data base serta mendukung transaksi.

tugas_1_database's People

Contributors

hasansuryaman avatar

Watchers

 avatar

Forkers

adbudi

Recommend Projects

  • React photo React

    A declarative, efficient, and flexible JavaScript library for building user interfaces.

  • Vue.js photo Vue.js

    ๐Ÿ–– Vue.js is a progressive, incrementally-adoptable JavaScript framework for building UI on the web.

  • Typescript photo Typescript

    TypeScript is a superset of JavaScript that compiles to clean JavaScript output.

  • TensorFlow photo TensorFlow

    An Open Source Machine Learning Framework for Everyone

  • Django photo Django

    The Web framework for perfectionists with deadlines.

  • D3 photo D3

    Bring data to life with SVG, Canvas and HTML. ๐Ÿ“Š๐Ÿ“ˆ๐ŸŽ‰

Recommend Topics

  • javascript

    JavaScript (JS) is a lightweight interpreted programming language with first-class functions.

  • web

    Some thing interesting about web. New door for the world.

  • server

    A server is a program made to process requests and deliver data to clients.

  • Machine learning

    Machine learning is a way of modeling and interpreting data that allows a piece of software to respond intelligently.

  • Game

    Some thing interesting about game, make everyone happy.

Recommend Org

  • Facebook photo Facebook

    We are working to build community through open source technology. NB: members must have two-factor auth.

  • Microsoft photo Microsoft

    Open source projects and samples from Microsoft.

  • Google photo Google

    Google โค๏ธ Open Source for everyone.

  • D3 photo D3

    Data-Driven Documents codes.