Giter Club home page Giter Club logo

openseries's Introduction

OpenSeries

banner

codequality build badge

Project Untuk Menghitung Segala Jenis Persamaan atau Rumus-Rumus yang terdapat pada bangku sekolah (SMA/SMK/Sederajat) dan jenjang yang lebih lanjut. Project ini bertujuan untuk memudahkan siswa dalam menghitung persamaan atau problem-problem yang terdapat pada pelajaran sekolah (cheat egine untuk hitung-menghitung).

Menghitung nilai probabilitas dari suatu kejadian

import OpenSeries.matematika as matematika

nilai_a = 4
nilai_s = 20

print("menghitung probabilitas suatu kejadian")
print(f"dengan jumlah hasil yang menguntungkan :{nilai_a}")
print(f"dan dengan ukuran ruang sampel {nilai_s}")
print(
    f"probabilitas dari kejadiannya adalah: {matematika.peluang_kejadian(nilai_a, nilai_s)}\n"
)

Requirements

Untuk Menjalankan Library ini, kamu harus Memiliki Python dengan versi: 3.11.6 hingga 3.12.

Installasi

kamu bisa menginstall package OpenSeries via pip dengan cara

pip install OpenSeriesBellshade

Docker

kamu juga bisa testing package via `docker`` dengan cara

bash docker.sh

Note: untuk windows kalian bisa install dulu dockernya dengan panduan yang ada di Docker Docs

Informasi:

kamu bisa melihat pada wiki atau ke website, untuk dokumentasi installasi dan pengunaan dari OpenSeries

🤩 Ayo ikut kami dan berkontribusi! 🤩

Bantuan kalian diperlukan Agar Bellshade dapat lebih jauh lagi mengembangan Project ini, kita butuh tenaga kalian!

Kami sangat senang bilat kalian melakukan kontribusi project OpenSeries ini. Tapi, sebelum itu, silahkan baca terlebih dahulu peraturan dan pedomannya yang telah kami siapkan. Terima kasih

Untuk informasi lebih lanjut, mari gabung dalam komunitas Discord Channel WPU dan Discord Channel Kelas Terbuka

openseries's People

Contributors

slowy07 avatar

Recommend Projects

  • React photo React

    A declarative, efficient, and flexible JavaScript library for building user interfaces.

  • Vue.js photo Vue.js

    🖖 Vue.js is a progressive, incrementally-adoptable JavaScript framework for building UI on the web.

  • Typescript photo Typescript

    TypeScript is a superset of JavaScript that compiles to clean JavaScript output.

  • TensorFlow photo TensorFlow

    An Open Source Machine Learning Framework for Everyone

  • Django photo Django

    The Web framework for perfectionists with deadlines.

  • D3 photo D3

    Bring data to life with SVG, Canvas and HTML. 📊📈🎉

Recommend Topics

  • javascript

    JavaScript (JS) is a lightweight interpreted programming language with first-class functions.

  • web

    Some thing interesting about web. New door for the world.

  • server

    A server is a program made to process requests and deliver data to clients.

  • Machine learning

    Machine learning is a way of modeling and interpreting data that allows a piece of software to respond intelligently.

  • Game

    Some thing interesting about game, make everyone happy.

Recommend Org

  • Facebook photo Facebook

    We are working to build community through open source technology. NB: members must have two-factor auth.

  • Microsoft photo Microsoft

    Open source projects and samples from Microsoft.

  • Google photo Google

    Google ❤️ Open Source for everyone.

  • D3 photo D3

    Data-Driven Documents codes.