Giter Club home page Giter Club logo

flutersimasclone's Introduction

Flutter Boilerplate

Flutter Boilerplate using BLoC state management

How to run

  1. Fork repository ini dan clone ke mesin lokal Anda
  2. Untuk menjalankan flutter, silakan membaca dokumentasi pada laman ini dari bagian Install sampai Set Up an Editor.
  3. Jalankan command flutter pub get untuk menginstall semua dependensi yang dibutuhkan project ini
  4. Untuk menjalankan project ini, silakan membaca dokumentasi pada laman ini (lewati bagian Create the App)

Menggunakan project ini sebagai starter codebase untuk project Anda

  1. Untuk mengubah nama project sesuai dengan nama project Anda, gunakan package berikut.

Dependencies

Boilerplate ini menggunakan beberapa library sebagai berikut:

  1. bloc untuk state management
  2. flutter_bloc untuk helper widgets dalam menggunakan BLoC
  3. bloc_test untuk testing BLoC
  4. Hive untuk local database
  5. json_serializable untuk parsing JSON to object.

Silakan merujuk pada dokumentasi tiap library di atas untuk memahami penggunaannya.

Read More

  1. BLoC
  1. Hive

Deployment / Distribusi aplikasi

Berikut adalah tahapan distribusi aplikasi menggunakan AppCenter

Membuat akun dan organisasi di AppCenter

  1. Masuk / Buat akun di AppCenter
  2. Agar dapat berkolaborasi, buat Organization baru dengan memilih Add New -> Add New Organization. Organisasi cukup dibuat satu orang saja untuk per group.
  3. Invite seluruh anggota kelompok ke organisasi yang baru saja di buat dengan memilih Invite Collaborators pada halaman Organisasi yang dibuat pada point 2

Membuat project baru di AppCenter

  1. Pada halaman organization, pilih Add New App. Masukkan nama aplikasi, dan sesuaikan konfigurasi seperti pada gambar berikut (Sesuaikan release type (staging/production))

Memisahkan environment staging dan production

Untuk memisahkan aplikasi pada tahap staging dan production, silakan lakukan tahap Membuat Project Baru di AppCenter 2 kali (Staging dan Production)

Upload file .apk ke AppCenter

  1. Pada halaman project, pilih menu Release dan pilih New Release

flutersimasclone's People

Watchers

4be avatar

Recommend Projects

  • React photo React

    A declarative, efficient, and flexible JavaScript library for building user interfaces.

  • Vue.js photo Vue.js

    ๐Ÿ–– Vue.js is a progressive, incrementally-adoptable JavaScript framework for building UI on the web.

  • Typescript photo Typescript

    TypeScript is a superset of JavaScript that compiles to clean JavaScript output.

  • TensorFlow photo TensorFlow

    An Open Source Machine Learning Framework for Everyone

  • Django photo Django

    The Web framework for perfectionists with deadlines.

  • D3 photo D3

    Bring data to life with SVG, Canvas and HTML. ๐Ÿ“Š๐Ÿ“ˆ๐ŸŽ‰

Recommend Topics

  • javascript

    JavaScript (JS) is a lightweight interpreted programming language with first-class functions.

  • web

    Some thing interesting about web. New door for the world.

  • server

    A server is a program made to process requests and deliver data to clients.

  • Machine learning

    Machine learning is a way of modeling and interpreting data that allows a piece of software to respond intelligently.

  • Game

    Some thing interesting about game, make everyone happy.

Recommend Org

  • Facebook photo Facebook

    We are working to build community through open source technology. NB: members must have two-factor auth.

  • Microsoft photo Microsoft

    Open source projects and samples from Microsoft.

  • Google photo Google

    Google โค๏ธ Open Source for everyone.

  • D3 photo D3

    Data-Driven Documents codes.